Akhir dari Pesta Demokrasi: Saatnya Memaafkan dan Melupakan
Demokrasi sering kali digambarkan sebagai pesta besar, di mana setiap warga negara memiliki hak untuk berpartisipasi, memilih dan mempengaruhi masa depan kemajuan negara atau daerah. Setiap pemilu menjadi momen yang menggugah semangat kebangsaan, diwarnai dengan pertarungan ideologi, program, dan tokoh-tokoh politik.Namun, seperti halnya sebuah pesta yang akan berakhir, setelah perhitungan suara selesai dan pemenang terpilih, […]
Akhir dari Pesta Demokrasi: Saatnya Memaafkan dan Melupakan Read More »